Rabu, 13 Juni 2012

JENIS KOPI LUWAK


Sebagai pecinta kopi, apakah anda merasakan sensasi dari kopi luwak? kopi dengan urutan pertama dalam daftar kopi termahal di Dunia. Berikut ini merupakan 3 jenis Kopi luwak :



1. Luwak Coffee Green Beans

Luwak Coffee Green beans adalah biji kopi yang telah dipanen dari luwak, setelah dicuci dan dikeringkan dengan sinar matahari, kemudian di masukkan ke dalam mesin untuk proses pengelupasan kulit tanduk, setelah itu dikeringkan kembali secara alami di atas sinar matahari.

proses pengeringan kopi luwak harus sempurna karna jika tidak, dapat menyebabkan biji kopi menjadi lembab dan berjamur sehingga bisa mengurangi kualitas dari kopi luwak. Setelah proses sempurna biji kopi siap di kemas untuk pengiriman atau siap untuk di roasting ( proses pembakaran ).



2. Luwak Coffee Roasting Beans

Roasting beans adalah proses pembakaran biji kopi luwak dengan cara di sangrai, ada 2 cara yang bisa dilakukan, yaitu secara manual menggunakan kuali tanah alumunium atau dengan menggunakan mesin. Akan tetapi pada dasarnya biji kopi luwak di roasting harus menggunakan api.



3. Ground coffee

Ground coffee adalah bubuk kopi hasil penggilingan. Penggilingan kopi bisa dilakukan dengan berbagai cara, bisa dengan cara tradisional yaitu dengan di tumbuk menggunakan alu, kemudian di ayak. Atau bisa menggunakan grinding manual atau grinding machine.

PT.Victory Cosmetindo mempersembahkan :


JETTSTREE LUWAK KOFFIE
100% Pure Kopi Luwak Arabika Premium

Kopi Luwak Arabika terbaik untuk memenuhi kebutuhan kita para penikmat kopi.
Rasa dan aroma kopi luwak yang khas cocok bagi Anda yang menginginkan sensasi minuman kopi terbaik yang sesungguhnya.

PT. Victory Cosmetindo menjual kopi luwak Indonesia Asli dengan kualitas Premium Grade. Kopi luwak merek JETTSTREE di proses dengan standart operation procedure yang ketat, yaitu mulai dari proses pemeliharaan Binatang Luwak, pengolahan Green Bean hingga proses penggilingan nya. Kami memilih biji kopi arabika yang terbaik, yang dikemudian si sortir kembali dan di fermentasi dengan sangat sempurna oleh Luwak, dipilih biji kopi yang terbaik dari yang terbaik, sehingga menghasilkan kualitas biji kopi luwak kelas satu.



GROUNDED BEANS KOPI LUWAK ARABIKA – JETTSTREE LUWAK KOFFIE


Kopi Luwak bubuk ini siap untuk Anda seduh dan Anda nikmati. Dikemas dengan brand JETTSTREE luwak Koffie
Rasakan Nikmatnya Aroma Kopi Luwak.
Harga : Rp       45.000 / 25 gram
Harga : Rp    150.000 / 100 gram
Harga : Rp    675.000 / 500 gram
Harga : Rp 1000.000 / 1000 gram



PEMESANAN / ORDER : 085218797227

PT. Victory Cosmetindo
Jl. Keadilan No 4-5, Depok Jawa Barat - Indonesia
Telp : +6285218797227
Website : www.victorycosmetindo.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar